Sumbangsih Terhadap TNI AD, Ketua Persit KCK Koorcab Rem 063 Jadi Tenaga Kesehatan

    Sumbangsih Terhadap TNI AD, Ketua Persit KCK Koorcab Rem 063 Jadi Tenaga Kesehatan

    KABUPATEN CIREBON - Korem 063/SGJ melaksanakan percepatan vaksin tahap ke-3 / booster yang digelar di rest area Km 207 Wilayah Kab. Cirebon, Selasa (5/4/2022).

    Percepatan vaksin tahap ke-3 /booster terus digelar diberbagai wilayah di Indonesia, tak terkecuali di wilayah Kab. Cirebon yang merupakan wilayah teritorial Korem 063/SGJ. 

    Seiring dengan diperbolehkannya kegiatan mudik oleh Pemerintah yang langsung diumumkan oleh Presiden Joko Widodo pada kesempatan yang lalu dengan pesyaratan yang sudah diatur untuk perjalanan antar Kota dan antar Provinsi yang mengharuskan pejalan sudah vaksin tahap ke-3/vaksin booster. Korem 063/SGJ menggelar vaksinasi malam hari bersama dengan Kodim 0620/Kab Cirebon dan Denkesyah 03.04.03 Cirebon. 

    Bertepatan dengan HUT ke 76 Persit, Ketua Persit KCK Koorcab Rem 063 PD III Siliwangi terjun langsung didalam kegiatan vaksinasi di Rest area Km 207. Ny. dr. Widya Dany Rakca, M. MRS ikut melayani para peserta vaksin booster sebagai tenaga kesehatan. 

    Danrem 063/SGJ Kolonel Inf Dany Rakca S.A.P turut mendampingi Ketua Persit KCK Koorcab Rem 063 menyampaikan bahwa keterlibatan Persit dalam kegiatan vaksin ini merupakan bagian dari sumbangsih Persit ikut membantu tugas perbantuan TNI diwilayah dalam rangka mensukseskan program pemerintah untuk percepatan vaksinasi nasional. 

    Masih kata Danrem, keterlibatan Persit juga dalam kegiatan vaksinasi merupakan bentuk tanggung jawab persit dalam menerapkan tema dalam HUT ke-76 Persit, yang salah satunya yaitu menjadi Persit yang tangguh. 

    Dalam kesempatan tersebut Bapak Udas, selaku Petugas penanggung Jawab di Rest area Km 207 mengucapkan terimakasih atas pelaksanaan vaksinasi baik tahap1, 2 dan 3 karena rest area merupakan area tempat berkumpulnya para pelaku pejalanan dari wilayah barat menuju timur. 

    Salah satu warga peserta vaksin, Bapak Sanapi yang ikut divaksin juga menyampaikan terimakasih dan merasa terbantu dengan adanya vaksinasi pada malam hari. (Subekti)

    Korem 063/SGJ Kabupaten Cirebon Jawa Barat
    Agus Subekti

    Agus Subekti

    Artikel Sebelumnya

    Persit Harus jadi Teladan dan Panutan Bagi...

    Artikel Berikutnya

    Walikota Cirebon Dapat Surat dari Staf Khusus...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Polresta Cirebon Bagikan Makanan Sehat Gratis Kepada Masyarakat
    Miras Hasil KRYD dan Tipiring Polresta Cirebon, Kejaksaan dan Pengadilan Negeri Cirebon Dimusnahkan
    Pariwisata Berbasis Pendidikan di Bali: Menggabungkan Keindahan Budaya dan Pengetahuan
    Kapolsek Pabuaran Polresta Cirebon AKP Much. Soleh, SH. Pimpin  KRYD, guna Cipkon Jelang Pelantikan Presiden dan Wakil Presiden terpilih 2024 dan Ciptakan rasa aman pada tahapan Pilkada Serentak 2024 serta Antisipasi Tindak Kejahatan Malam Minggu.
    Jaga Kondusifitas Jelang Pilkada 2024, Bhabinkamtibmas Desa Lemahabang Kecamatan Lemahabang Kabupaten Cirebon Sambangi Warga
    Ciptakan Situasi Kamtibmas Yang Aman dan Kondusif, Polsek Sedong Laksanakan Patroli Malam
    Cegah Kemacetan, Polsek Lemahabang Laksanakan Penagturan Lalu Lintas Pagi
    Berikan Pelayanan Prima, Polsek Susukan Laksanakan Gatur Pagi
    Dalam rangka meningkatkan ketertiban dan kelancaran lalu lintas pada jam-jam sibuk /masuk anak sekolah pagi hari, Polsek Ciwaringin Polresta Cirebon menggelar kegiatan pengaturan (gatur) jalan. Kegiatan ini bertujuan untuk membantu para pengendara, baik pekerja yang berangkat ke kantor maupun siswa yang menuju sekolah, 
    Melalui Sambang Satkamling, Bhabinkamtibmas Desa Cikalahang Ajak Warga Tingkatkan Jaga Kamtibmas
    Kapolsek Pabuaran Polresta Cirebon AKP Much. Soleh, SH. Pimpin  KRYD, guna Cipkon Jelang Pelantikan Presiden dan Wakil Presiden terpilih 2024 dan Ciptakan rasa aman pada tahapan Pilkada Serentak 2024 serta Antisipasi Tindak Kejahatan Malam Minggu.
    Ciptakan Desa Aman, Bhabinkamtibmas Laksanakan Sambang Desa
    Unit Patroli Polsek Gebang Polresta Cirebon laksanakan Dialogis bersama Nelayan di Desa Playangan
    Kapolsek Pabuaran gelar anggota dilapangan untuk Urai Kemacetan, minimalisir Kecelakaan lalu lintas dan Kamseltibcar Lantas melalui PH pagi
    Kapolsek Losari Polresta Cirebon Gelar Silaturahmi Kamtibmas Dengan Panwascam Losari
    Memberikan rasa aman kepada umat Nasrani  Polsek Arjawinangun amankan  Kebaktian ibadah
    Cegah Gangguan Kamtibmas, Polsek Plered Laksanakan Patroli Dialogis
    Pelayanan masyarakat Polsek Sedong Polresta Cirebon Melakukan Pengaturan Lalulintas dan PH di Pertigaan Pasar Sedong.

    Ikuti Kami