Patroli QR Samapta Polres Cirebon Kota Sigap Evakuasi Rumah Terkena Puting Beliung

    Patroli QR Samapta Polres Cirebon Kota Sigap Evakuasi Rumah Terkena Puting Beliung

    KOTA CIREBON - Hujan deras mengguyur Kota Cirebon sejak siang hari. Curah hujan yang disertai dengan sesekali suara petir serta angin puting beliung menimbulkan adanya musibah yang di alami oleh warga Pulobaru Pulasaren, Sabtu (12/03/2022).

    Kapolres Cirebon Kota AKBP M. Fahri Siregar, menyampaikan, saya sangat apresiasi langkah cepat dan respon yang cepat serta cekatan dari personil satuan Samapta Polres Cirebon Kota Polda Jabar, khususnya anggota yang dinas patroli QR. Sekali lagi saya ucapkan banyak terima kasih.

    "Anggota patroli QR (Quick Response) satuan samapta Polres Cirebon Kota Polda Jabar, sudah langsung meluncur ke lokasi kejadian di RW 07 Pulobaru Pulasaren, Kecamatan Kesambi, " ujarnya.

    Sementara menurut Kasat Samapta AKP Bekti setiawan mengatakan, Hasil dari pengecekan sementara sampai saat ini tidak ada Korban luka maupun Jiwa.

    IPTU Ngatidja menambahkan, Dalam pengecekan oleh anggota Patroli QR terdapat Kerusakan Rumah hasil pendataan sementara terdapat 12 Rumah warga yang mengalami kerusakan. Dengan kondisi Rusak Berat 4 Rumah dan sebanyak 8 rumah Rusak Ringan.

    "Sampai saat ini. Cuaca masih hujan. Anggota satuan samapta Polres Cirebon Kota Polda jabar, masih stanby di lokasi guna melakukan pengecekan dan pengamanan lokasi. Guna membuat masyarakat khususnya yang tertimpa musibah merasa aman dan terlindungi dengan hadirnya Personil berseragam Polri dari Polres Cirebon Kota, " tutup IPTU Ngatidja. (Subekti)

    Kota Cirebon Polres Cirebon Kota Polda Jabar Jabar
    Agus Subekti

    Agus Subekti

    Artikel Sebelumnya

    Kapolres Cirebon Kota Bagikan Beras Bentuk...

    Artikel Berikutnya

    Hari Libur Kerja, Fitria Pamungkaswati Serap...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Delegasi INKAI berlatih di Honbu Dojo Japan Traditional Karate- Do Asociation
    Danlanud Sultan Hasanuddin Berikan Piagam Penghargaan Kepada Personel Yang Memasuki Purnah Tugas
    Personel Terbaik Polri Masuk Kabinet Merah Putih
    Kapolsek Pabuaran Polresta Cirebon AKP Much. Soleh, SH. Pimpin  KRYD, guna Cipkon Jelang Pelantikan Presiden dan Wakil Presiden terpilih 2024 dan Ciptakan rasa aman pada tahapan Pilkada Serentak 2024 serta Antisipasi Tindak Kejahatan Malam Minggu.
    Berikan Pelayanan Prima, Polsek Susukan Laksanakan Gatur Pagi
    Ps Kanit binmas  bersama?  Bhabinkamtibmas Sambangi Poskamling di Perum Kaliwulu Indah Kec. Plered
    JELANG PILKADA 2024 PATROLI PATROLI POLSEK PLERED KONTROL OBYEK VITAL DI  JALUR JALUR RAWAN UNTUK MENCEGAH KEJAHATAN DALAM RANGKA ANTISIPASI C3
    Ciptakan Desa Aman, Bhabinkamtibmas Laksanakan Sambang Desa
    Dalam rangka meningkatkan ketertiban dan kelancaran lalu lintas pada jam-jam sibuk /masuk anak sekolah pagi hari, Polsek Ciwaringin Polresta Cirebon menggelar kegiatan pengaturan (gatur) jalan. Kegiatan ini bertujuan untuk membantu para pengendara, baik pekerja yang berangkat ke kantor maupun siswa yang menuju sekolah, 
    Kapolsek Pabuaran Polresta Cirebon AKP Much. Soleh, SH. Pimpin  KRYD, guna Cipkon Jelang Pelantikan Presiden dan Wakil Presiden terpilih 2024 dan Ciptakan rasa aman pada tahapan Pilkada Serentak 2024 serta Antisipasi Tindak Kejahatan Malam Minggu.
    JELANG PILKADA 2024 PATROLI PATROLI POLSEK PLERED KONTROL OBYEK VITAL DI  JALUR JALUR RAWAN UNTUK MENCEGAH KEJAHATAN DALAM RANGKA ANTISIPASI C3
    Peduli Generasi Muda, Kapolsek Kaliwedi Berikan Binluh Kepada Siswa KKS ( KIBAU KAFKA SEJAHTERA) Desa Kaliwedi Kidul
    Ciptakan Desa Aman, Bhabinkamtibmas Laksanakan Sambang Desa
    Kapolsek Pabuaran gelar anggota dilapangan untuk Urai Kemacetan, minimalisir Kecelakaan lalu lintas dan Kamseltibcar Lantas melalui PH pagi
    Kapolsek Losari Polresta Cirebon Gelar Silaturahmi Kamtibmas Dengan Panwascam Losari
    Memberikan rasa aman kepada umat Nasrani  Polsek Arjawinangun amankan  Kebaktian ibadah
    Cegah Gangguan Kamtibmas, Polsek Plered Laksanakan Patroli Dialogis
    Pelayanan masyarakat Polsek Sedong Polresta Cirebon Melakukan Pengaturan Lalulintas dan PH di Pertigaan Pasar Sedong.

    Ikuti Kami